Bonucci: Juve Beri Aspek Positif Untuk Timnas Italia
Editor Bolanet | 16 Mei 2012 12:50
- Leonardo Bonucci merasa masuknya sejumlah bintang yang sudah menjadi kampiun Serie A musim ini, ke skuad timnas Italia akan memberi aspek positif untuk Euro 2012 mendatang.
Bek berusia 25 tahun itu adalah salah satu dari beberapa penggawa Bianconeri yang masuk daftar panjang 32 pemain dalam skuad sementara Gli Azzurri yang kemarin dirilis pelatih Cesare Prandelli.
Fakta bahwa begitu banyaknya pemain Juventus di skuad Italia jelas positif, karena itu artinya kami sudah bekerja dengan baik sepanjang tahun, ucap mantan bek itu pada Sportal.
Itu juga memberi kesempatan tim nasional didasarkan pada sebuah grup yang sudah saling mengenal satu sama lain dan membawa mental juara, sesuatu yang sudah kami tunjukkan musim ini.
Jika saya memikirkan tentang Euro, maka saya merasakan lapar yang luar biasa. Untuk pemain muda seperti saya, rasa lapar dan kerendahan hati tidak boleh hilang, imbuhnya.
Bonucci juga memuji pengaruh pelatih Juve, Antonio Conte yang sudah mengubahnya menjadi lebih matang.
Saya sudah berkembang berkat Conte dan saya berterima kasih padanya, karena ia membuat saya paham jika suatu waktu saya harus menjadi lebih gigih dan tak bermalas-malasan, pungkasnya. [initial]
PIALA EROPA - Juve Pastikan Chiellini Fit Untuk Tampil di Euro (foti/row)
Bek berusia 25 tahun itu adalah salah satu dari beberapa penggawa Bianconeri yang masuk daftar panjang 32 pemain dalam skuad sementara Gli Azzurri yang kemarin dirilis pelatih Cesare Prandelli.
Fakta bahwa begitu banyaknya pemain Juventus di skuad Italia jelas positif, karena itu artinya kami sudah bekerja dengan baik sepanjang tahun, ucap mantan bek itu pada Sportal.
Itu juga memberi kesempatan tim nasional didasarkan pada sebuah grup yang sudah saling mengenal satu sama lain dan membawa mental juara, sesuatu yang sudah kami tunjukkan musim ini.
Jika saya memikirkan tentang Euro, maka saya merasakan lapar yang luar biasa. Untuk pemain muda seperti saya, rasa lapar dan kerendahan hati tidak boleh hilang, imbuhnya.
Bonucci juga memuji pengaruh pelatih Juve, Antonio Conte yang sudah mengubahnya menjadi lebih matang.
Saya sudah berkembang berkat Conte dan saya berterima kasih padanya, karena ia membuat saya paham jika suatu waktu saya harus menjadi lebih gigih dan tak bermalas-malasan, pungkasnya. [initial]
PIALA EROPA - Juve Pastikan Chiellini Fit Untuk Tampil di Euro (foti/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Rundingkan Kontrak Van Persie
Liga Italia 15 Mei 2012, 20:30 -
Liga Italia 15 Mei 2012, 19:30
-
Video: Penobatan Scudetto Juventus dan Farewell Del Piero
Open Play 15 Mei 2012, 15:18 -
Del Piero: Gelar Juara Yang Penuh Makna
Liga Italia 15 Mei 2012, 09:00 -
Liga Italia 15 Mei 2012, 02:30
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39