Benzema Siap Bela Prancis Lagi
Editor Bolanet | 1 Juni 2016 07:15
Nama striker Real Madrid itu tidak masuk dalam skuat Les Bleus untuk Piala Eropa 2016. Hal tersebut terjadi bukan karena sang pemain tampil buruk, namun lantaran ia masih terlibat kasus hukum dengan pemain Prancis lainnya, Mathieu Valbuena.
Benzema, yang mencetak 28 gol untuk Madrid musim lalu, mengatakan bahwa ia masih terbuka untuk membela Prancis di masa depan. Ia mengatakan tak ada alasan bagi dirinya untuk tidak layak menjadi bagian dari tim, usai membantu klub menjadi juara Liga Champions musim ini.
Dari sisi olahraga, saya tidak mengerti mengapa saya sampai dicoret, tutur Benzema pada Goal International.
Di level judisial, saya masih belum dijatuhi keputusan apapun. Saya tidak bersalah, jadi kita harus melihat apa yang akan terjadi di pengadilan nanti.
Saya menyukai sepakbola dan saya ingin bermain dengan tim saya.
Prancis akan menjalani laga uji coba melawan Skotlandia akhir pekan ini. [initial]
Baca Juga:
- Silva: Sulit Juara Euro Tiga Kali Beruntun
- Morata: Mustahil Buat Spanyol Lebih Hebat Lagi
- Madrid Tawar Alaba 50 Juta Euro
- Pemulihan Cedera Messi Berjalan Mulus
- Puyol: Saya Akan Terus Berterima Kasih pada Van Gaal
- Berlusconi: Saya Coba Datangkan Guardiola ke Milan
- Iniesta: Saya Ingin Main di New Camp Nou
- Iniesta: Alves Pembelian Terbaik Barcelona
Punya mimpi nonton pertunjukan skill pemain-pemain top Eropa secara langsung di final bola di Perancis? Yang harus kamu lakukan CUMA jawab tantangan dari Rexona dengan cara sekreatif mungkin. “Hal paling #MOGER apa yang akan kamu lakukan demi mendukung tim favorit langsung di Paris?”
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bos Madrid Tak Pernah Ragukan Casemiro
Liga Spanyol 31 Mei 2016, 21:05 -
Real Madrid Mungkin Datangkan Pogba
Liga Spanyol 31 Mei 2016, 20:23 -
Blind Bandingkan Dirinya Dengan Pepe
Liga Inggris 31 Mei 2016, 19:19 -
Perez Puji Kerja Keras Gareth Bale
Liga Spanyol 31 Mei 2016, 15:41 -
Perez Konfirmasi Madrid Takkan Kejar De Gea
Liga Spanyol 31 Mei 2016, 15:39
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39