'Belgia Berharap Pada Tuah Hazard di Euro 2016'
Editor Bolanet | 20 Mei 2016 09:45
Seperti yang sudah kita ketahui, nama Eden Hazard kembali masuk ke dalam Tim Nasional Belgia yang akan berlaga di Euro 2016 bulan Juni mendatang. Tidak hanya itu, Hazard juga mendapat kehormatan untuk mengenakan ban kapten The Red Devils menggantikan Vincent Kompany yang terkena cedera.
Dengan tanggung jawab barunya, Marc Wilmots berharap Hazard bisa menjadi faktor pembeda bagi Belgia di turnamen empat tahunan tersebut. Jujur kami bukan tim yang difavoritkan (di Euro), oleh karena itu saya berharap Eden dapat menjadi faktor pembeda bagi kami di Prancis nanti ungkap Wilmots kepada harian Belgia, Sport Wereld.
Eden masih berusia 25 tahun. Ia sangat ingin bermain di European Championship, dan kami sangat membutuhkannya kendati ia tengah mengalami musim yang buruk. Namun bagi kami ia tetap pemain yang hebat tutup Wilmots.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sibuk Siapkan Euro, Conte Belum Pikiran Chelsea
Liga Inggris 19 Mei 2016, 19:38 -
Chelsea Akan Tawar Mkhitaryan Lagi
Liga Inggris 19 Mei 2016, 14:26 -
Chelsea Optimis Daratkan Radja Nainggolan
Liga Inggris 19 Mei 2016, 14:12 -
Momen Penting John Terry di Pentas Eropa
Editorial 19 Mei 2016, 12:17 -
Demi Chelsea, Terry Ternyata Rela Potong Gaji Lebih Dari Separo
Liga Inggris 19 Mei 2016, 09:03
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39