Bek Islandia: Inggris Tak Sesulit Yang Dibayangkan
Editor Bolanet | 28 Juni 2016 10:30
Secara mengejutkan Islandia mampu membalikkan semua prediksi. Tak diunggulkan saat melawan Inggris, tim asuhan Lars Lagerback justru mengalahkan the Three Lions dengan skor tipis 2-1.
Sempat tertinggal lebih dahulu lewat penalti Wayne Rooney, Islandia membalikkan skor lewat gol Ragnar Sigurdsson dan Kolbeinn Sigthorsson.
Kami tak merasa seolah-olah mereka menciptakan banyak peluang. Kami mampu menjauhkan bola dengan baik dan mereka memiliki banyak tembakan jarak jauh. Saya tak benar-benar tertekan di babak kedua, terlepas dari beberapa menit terakhir, ujarnya.
Ini adalah gol kedua dan ketiga yang kami cetak lewat lemparan jauh. Itu salah satu senjata kami, sehingga itu tak mengherankan, sambungnya.
Inggris memulai dengan baik dan memiliki kekuatan besar. Namun mereka terkejut dengan gol kami dan saat skor 2-1, mereka panik, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Partai Lawan Inggris Akan Jadi Partai Spesial Bagi Evra
Commercial 27 Juni 2016, 22:38 -
Ini Senjata Rahasia Bos Islandia Hadapi Inggris
Commercial 27 Juni 2016, 09:43 -
Hodgson: Menang atau Inggris Pulang
Commercial 27 Juni 2016, 09:38 -
Sigurdsson Sudah Lama Mimpi Lawan Inggris
Commercial 27 Juni 2016, 09:29 -
Lawan Inggris, Islandia Pakai Taktik 'Handball'
Commercial 27 Juni 2016, 07:42
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39