Bebas Dari Tuduhan Doping, Sakho Tetap Tidak Dibawa ke Euro 2016
Editor Bolanet | 30 Mei 2016 10:05
Sebelumnya Sakho selalu menjadi pilihan utama pelatih Didier Deschamps di lini pertahanan Les Bleus bersama dengan bek muda Real Madrid, Raphael Varane. Namun kondisi tersebut berubah setelah Sakho divonis bersalah oleh UEFA karena diduga menggunakan doping pada laga kontra Manchester United di Europa League, sehingga sang pemain mendapat sanksi larangan bermain selama 30 hari.
Beberapa waktu yang lalu, UEFA sudah mencabut hukuman Sakho sehingga ia sudah bisa memperkuat Timnas Prancis kembali. Akan tetapi pelatih Didier Deschamps memilih untuk tidak memanggil Sakho karena ia sudah punya rencana sendiri dengan timnya yang saat ini. Apakah saya akan memanggil Sakho? Tidak. Jika saya memanggilnya berarti saya tidak menghormati para pemain yang sudah saya pilih sebelumnya beber Deschamps seperti yang dilansir Guardian.
Semenjak awal saya memutuskan pemain-pemain mana yang akan saya panggil, saya sudah menutup pintu bagi Sakho karena tidak ada bukti-bukti bahwa kasusnya (Sakho) akan berakhir positif, meski itu masih membutuhkan konfirmasi tutup mantan Kapten Timnas Prancis tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Granit Xhaka Girang Mimpinya Bela Arsenal Terpenuhi
Liga Inggris 29 Mei 2016, 23:19 -
Gratis, AC Milan Segera Rampungkan Transfer Daniel Agger
Liga Italia 29 Mei 2016, 22:25 -
Balotelli Jadi Opsi Pengganti Klose di Lazio
Liga Italia 29 Mei 2016, 18:56 -
Gotze Digosipkan ke Liverpool, Ini Kata Bos Jerman
Liga Inggris 29 Mei 2016, 01:00 -
Allen: Masa Depan Saya Ditentukan Setelah Euro
Liga Inggris 28 Mei 2016, 15:51
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39