Austria: Portugal Bukan Hanya Cristiano Ronaldo
Editor Bolanet | 18 Juni 2016 22:00
Austria dituntut untuk meraih kemenangan pada saat melawan Portugal di laga kedua Grup F Euro 2016. Kekalahan mengejutkan dari Hungaria di laga pertama membuat mereka berada dalam posisi sulit.
Dan jelang pertemuan melawan Portugal, pelatih Austria mengingatkan timnya untuk tak hanya fokus pada sosok Cristiano Ronaldo.
Kami tahu bahwa Portugal bukan hanya Cristiano Ronaldo, ujarnya di situs resmi UEFA.
Mereka memiliki pemain luar biasa yang kuat secara individu dan bisa bermain dengan baik dalam situasi satu lawan satu dan menentukan dalam permainan, sambungnya.
Ronaldo pemimpin mereka, tapi penting untuk mempertahankan diri sebagai sebuah tim, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menolak Berikan Kaus, Arogansi Ronaldo Disorot
Liga Spanyol 17 Juni 2016, 15:09 -
Ditanya Soal Messi, Klinsmann Ingatkan Ronaldo
Amerika Latin 17 Juni 2016, 14:26 -
Ronaldo Goda Fans Wanita Saat Berlatih
Open Play 17 Juni 2016, 10:07 -
Bek Islandia Ini Tahu Sebab Ronaldo Tak Bisa Saingi Messi
Commercial 17 Juni 2016, 03:56 -
34 Tendangan 0 Gol, Rekor Buruk Free Kick Cristiano Ronaldo
Liga Spanyol 16 Juni 2016, 19:26
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39