Assist Perdana Wilshere di Pentas Internasional

Editor Bolanet | 19 November 2014 12:46
Assist Perdana Wilshere di Pentas Internasional
(c) AFP
- Gelandang 22 tahun Arsenal Jack Wilshere akhirnya menciptakan assist perdananya untuk di pentas internasional ketika beruji coba melawan , Rabu (19/11).

Assist itu diciptakan Wilshere dalam penampilannya yang ke-26 bersama Tiga Singa.


Inggris membuka keunggulan melalui Alex Oxlade-Chamberlain yang sukses menuntaskan operan Wilshere pada menit 32. Wayne Rooney lantas menggandakannya di menit 47 dan Andrew Robertson menipiskan selisih skor pada menit 83.



Gol kedua Rooney di menit 85 praktis mengakhiri perlawanan tuan rumah. [initial]

 (opta/gia)