Albania Istimewa Karena Tekad, Hati dan Pengorbanan
Editor Bolanet | 20 Juni 2016 11:15
Albania memang mendapatkan banyak pujian meskipun kalah 0-1 di dua laga awal mereka. Namun di laga terakhir, mereka mampu menang 1-0 atas Rumania dan memiliki kesempatan untuk lolos ke 16 besar sebagai salah satu dari empat tim peringkat ketiga terbaik.
Tekad, hati, pengorbanan, itulah yang luar biasa dalam tim kami. Kami tak memiliki talenta dalam tim kami, tapi itulah yang membuat kami istimewa, ujarnya.
Lorik Cana sendiri secara mengejutkan duduk di bangku cadangan saat melawan Rumania setelah absen satu laga karena suspensi.
Itu tak mudah, 12 menit terakhir, tapi saya ingin bermain, menenangkan permainan dan memberikan kami kepercayaan diri, sambungnya.
Kami percaya kami cukup tenang dan bermain bagus di menit-menit terakhir, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri Foto Suporter: Prancis vs Albania (2-0)
Open Play 16 Juni 2016, 14:25 -
Dikalahkan Prancis, Elseid Hysaj Antara Bangga dan Sedih
Commercial 16 Juni 2016, 10:45 -
Gignac: Ini Kekuatan Kami Sekarang
Commercial 16 Juni 2016, 10:35 -
Lloris: Yang Penting Enam Poin
Commercial 16 Juni 2016, 09:54 -
Walau Dikalahkan Prancis, Albania Diminta Tetap Bangga
Commercial 16 Juni 2016, 09:00
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41 -
Waduh, Thiago Motta Terancam Dipecat Juventus?
Liga Italia 21 Maret 2025, 00:40 -
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40