Zidane Belum Berkualifikasi Jadi Pelatih Madrid?
Editor Bolanet | 11 Juni 2013 23:00
Namun menunjuk Zidane juga bisa bermasalah. Pasalnya, Zidane belum sepenuhnya lulus dari kursus kepelatihan di Clairefontaine.
Zidane sudah mengikuti kursus kepelatihan di Prancis dalam beberapa tahun terakhir. Sejauh ini, Zidane yang juga sibuk di berbagai tempat baru lulus kualifikasi level 2. Untuk menangani tim sekelas Madrid, dibutuhkan kualifikasi level 3.
Salah satu syarat lulus level 3 adalah pengalaman menangani tim senior regional atau tim muda nasional. Saat ini Zidane masih dalam proses mendapatkan pengalaman itu bersama tim muda Madrid.
Selain Presiden Florentino Perez, beberapa pihak juga sudah memberikan dukungannya kepada Zidane. Salah satu yang menyatakan Zidane bisa jadi pelatih hebat bagi Madrid adalah Roberto Carlos. [initial]
Suarez Isyaratkan Ingin ke Real Madrid
Perez Bela Mourinho Dari Kritikan Pemain Barca
Calderon: Mourinho Tertawakan Semua Orang
Benzema Jalani Operasi Lutut di Prancis
Fabregas Tanggapi Sinis Klaim Mourinho (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Figo, Zidane, dan Davids Dalam Corazon Classic Match 2013
Open Play 10 Juni 2013, 23:10 -
PSG: Madrid Harusnya Hubungi Kami
Liga Champions 10 Juni 2013, 22:59 -
Liga Inggris 10 Juni 2013, 22:07
-
Modric Tak Akan Ikut Mourinho ke Chelsea
Liga Champions 10 Juni 2013, 20:30 -
La Liga Terancam Ditinggalkan Para Bintangnya
Liga Spanyol 10 Juni 2013, 19:33
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39