Zapata: Kami Siap Hadapi Drogba Dan Gervinho
Editor Bolanet | 18 Juni 2014 02:25
- Pemain , Cristian Zapata menyatakan bahwa Kolombia sudah siap untuk menghadapi Pantai Gading pada pertandingan kedua mereka di fase grup Piala Dunia 2014. Zapata mengatakan bahwa timnya sudah tahu bagaimana cara untuk meredam gempuran dua pemain kunci Pantai Gading, Didier Drogba dan Gervinho.
Saya pernah menghadapi , dia cepat dan memiliki kemampuan bagus. Kami hanya harus fokus untuk menghadapinya karena kami juga memiliki kecepatan, ujar Zapata seperti dilansir oleh FourFourTwo.
Sementara ketika ditanya tentang Didier Drogba, Zapata mengaku bahwa timnya sudah siap. Zapata juga mengatakan bahwa kemampuan Drogba tidak akan menghalangi timnya untuk menang.
Sementara Drogba adalah monster dalam kotak penalti. Kamu harus selalu fokus selama pertandingan dan mengawalnya dengan ketat, komentar Zapata tentang Drogba. [initial]
(bola/art)
Saya pernah menghadapi , dia cepat dan memiliki kemampuan bagus. Kami hanya harus fokus untuk menghadapinya karena kami juga memiliki kecepatan, ujar Zapata seperti dilansir oleh FourFourTwo.
Sementara ketika ditanya tentang Didier Drogba, Zapata mengaku bahwa timnya sudah siap. Zapata juga mengatakan bahwa kemampuan Drogba tidak akan menghalangi timnya untuk menang.
Sementara Drogba adalah monster dalam kotak penalti. Kamu harus selalu fokus selama pertandingan dan mengawalnya dengan ketat, komentar Zapata tentang Drogba. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Drogba Hanya Akan Jadi Pemain Cadangan
Piala Dunia 17 Juni 2014, 23:41 -
Lamouchi: Drogba Mengubah Pertandingan
Piala Dunia 15 Juni 2014, 11:36 -
Review: Awal Manis Pantai Gading
Piala Dunia 15 Juni 2014, 10:00 -
Liga Inggris 9 Juni 2014, 07:45
-
Costa Dianggap Bisa Gantikan Drogba di Chelsea
Liga Inggris 5 Juni 2014, 18:21
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39