Wilshere: Rooney Tak Terlihat Seperti Sedang Cedera
Editor Bolanet | 14 Agustus 2013 10:42
Kepada Talksport, gelandang tersebut menyatakan bahwa Rooney tidak terlihat seperti sedang mengalami cedera.
Dia adalah Wayne Rooney yang biasanya, ungkap Wilshere. Setengah jam sebelum sesi latihan dimulai, dia bercanda dengan seluruh pemain. Dia terlihat bahagia dan berlatih dengan keras.
Sebelumnya, Wazza hanya memainkan satu pertandingan pramusim bersama Manchester United karena dikabarkan mengalami cedera hamstring dan juga cedera bahu.
Kelihatannya Rooney tidak mengalami masalah kesehatan apapun. Dia menembak ke arah gawang dengan tajam seprti biasanya. Saya yakin dia akan turun ke lapangan, imbuh gelandang 21 tahun tersebut. [initial] (tsp/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fit Untuk Timnas, Rooney Buka 'Kebohongan' Moyes?
Liga Inggris 13 Agustus 2013, 19:54 -
'Di Tim Manapun, Rooney Bakal Juara Musim Depan'
Liga Inggris 13 Agustus 2013, 19:19 -
Neville: Rooney Takkan Memaksa Seperti Suarez
Liga Inggris 13 Agustus 2013, 18:10 -
Redknapp: Jual Rooney ke Chelsea Sekarang!
Liga Inggris 13 Agustus 2013, 17:45 -
Vidic: Rooney Bisa Bekerjasama dengan RVP
Liga Inggris 13 Agustus 2013, 15:06
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23