Wilmots: Bukan Favorit, Belgia Ingin Bekuk Argentina
Editor Bolanet | 2 Juli 2014 07:40
Kepastian Belgia masuk ke babak berikutnya di turnamen diraih usai mereka mengalahkan Amerika Serikat 2-1 di babak 16 besar. Gol Kevin de Bruyne dan Romelu Lukaku di waktu tambahan membuat pasukan Red Devils terus bertahan di Brasil.
Kadang dalam pertandingan seperti itu ketika anda punya banyak peluang dan gagal memanfaatkannya, hasil tersebut tidak akan sesuai dengan keinginan anda namun kami tidak berhenti percaya, tutur Wilmots menurut laporan FIFA.com.
Sekarang kami punya empat hari untuk mempersiapkan diri melawan Argentina, yang mana itu tidak lama. Kami bukan favorit, namun kami ingin menang, tutupnya.
Argentina sebelumnya mengalahkan Swiss dengan skor 1-0 untuk maju ke babak 8 besar. [initial]
Baca Juga:
- Gigitan Suarez Berbuah Tawaran Pekerjaan dari Pabrik Sosis
- Tarik Semua Video Gol, FIFA Dikecam di Dunia Maya
- Luar Biasa! Ibu Kota Argentina 'Meledak' Sambut Gol Di Maria
- Gol Di Maria Buat Komentator Ini Berurai Air Mata
- Emosi Lihat Robben, Fans Ini Justru Damprat RVP
- Messi Hampir Tembak Sendiri Assist Untuk Di Maria
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saudara Pelatih Swiss Meninggal Sebelum Laga
Piala Dunia 1 Juli 2014, 23:55 -
Piala Dunia 1 Juli 2014, 22:31
-
Milito: Messi Kini Sudah Dewasa
Piala Dunia 1 Juli 2014, 15:10 -
James Rodriguez: Messi Seperti Monster
Piala Dunia 1 Juli 2014, 13:37 -
Hiraukan Rivalitas Argentina-Brasil, Messi Terima Jersey Corinthians
Bolatainment 1 Juli 2014, 12:53
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39