Wilmots: Argentina Bukan Tim Yang Seimbang
Editor Bolanet | 3 Juli 2014 03:18
- Pelatih Marc Wilmots nampaknya sudah mengetahui taktik yang akan dipakainya kala menghadapi . Belgia bakal bertarung melawan Argentina dalam babak perempat final Piala Dunia 2014.
Dari berbagai laga Argentina, Wilmots menilai Argentina merupakan tim yang belum menemukan keseimbangan. Menurut penilaian Wilmots, Argentina terlalu mengandalkan penyerangan mereka.
Lebih jauh, Wilmots mengindikasikan bahwa peran lini tengah Argentina sejauh ini kurang maksimal. Di antara para pemain Argentina yang tampil apik di mata Wilmots, tidak ada satu pun yang berada posisi gelandang pengendali permainan.
Di pola permainan Argentina, saya hanya melihat ada tiga bek tengah. Lalu ada dua bek sayap yang lebih sering membantu penyerangan. lalu mereka punya Angel Di Maria, Ezequiel Lavezzi, Gonzalo Higuain dan Lionel Messi. Saya rasa tim mereka kurang memiliki keseimbangan, terang Wilmots seperti dilansir AFP.
Kebetulan, Belgia memiliki gelandang-gelandang berkualitas dengan fisik prima. Bisa jadi Belgia akan mencoba menetralisir keganasan Argentina dengan mendominasi lini tengah. [initial]
(AFP/hsw)
Dari berbagai laga Argentina, Wilmots menilai Argentina merupakan tim yang belum menemukan keseimbangan. Menurut penilaian Wilmots, Argentina terlalu mengandalkan penyerangan mereka.
Lebih jauh, Wilmots mengindikasikan bahwa peran lini tengah Argentina sejauh ini kurang maksimal. Di antara para pemain Argentina yang tampil apik di mata Wilmots, tidak ada satu pun yang berada posisi gelandang pengendali permainan.
Di pola permainan Argentina, saya hanya melihat ada tiga bek tengah. Lalu ada dua bek sayap yang lebih sering membantu penyerangan. lalu mereka punya Angel Di Maria, Ezequiel Lavezzi, Gonzalo Higuain dan Lionel Messi. Saya rasa tim mereka kurang memiliki keseimbangan, terang Wilmots seperti dilansir AFP.
Kebetulan, Belgia memiliki gelandang-gelandang berkualitas dengan fisik prima. Bisa jadi Belgia akan mencoba menetralisir keganasan Argentina dengan mendominasi lini tengah. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 2 Juli 2014, 22:16
-
Inilah Pemain Terbaik Piala Dunia 2014 Versi Maldini
Piala Dunia 2 Juli 2014, 21:35 -
Galeri: Kehangatan Antonella dan Thiago Saat Mendukung Messi
Open Play 2 Juli 2014, 17:57 -
Fakta & Statistik 16 Besar: Argentina 1-0 Swiss
Piala Dunia 2 Juli 2014, 15:42 -
Nesta: Messi Lebih Sulit Dijinakkan Timbang Ronaldo
Piala Dunia 2 Juli 2014, 14:44
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39