Vidal Dinyatakan Fit Ladeni Australia
Editor Bolanet | 13 Juni 2014 08:46
Kehadiran pemain Juventus berusia 28 tahun itu akan vital, mengingat Chile juga harus bersaing dengan negara kuat seperti Spanyol dan untuk bisa lolos dari Grup B.
Semua cerita mengenai Vidal sudah usai saya pikir. Pelatih fisik melakukan kerja yang luar biasa, diagnosa terhadap Vidal sudah jelas, ada kesempatan besar untuk dirinya bermain, jelas Sampaoli menurut laporan FIFA.com.
Cedera yang ia alami cukup rumit. Kami sekarang akan membuat keputusan apakah ia akan memulai pertandingan di atas lapangan, atau di bangku cadangan, pungkasnya.
Laga antara Chile dan Australia akan digelar di Arena Pantanal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Duel Pertama, Vidal Masih Meragukan
Piala Dunia 9 Juni 2014, 23:26 -
Zamorano: Perez Tanyakan Vidal
Liga Spanyol 9 Juni 2014, 08:20 -
Atletico Madrid Juga Kejar Vidal
Liga Champions 8 Juni 2014, 21:52 -
'Makelar' Tawarkan Vidal Pada United
Liga Inggris 7 Juni 2014, 20:10 -
Van Gaal Ternyata Pernah Ingin Gaet Vidal
Piala Dunia 7 Juni 2014, 05:22
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39