Vialli: Inggris Tak Tahan Tekanan Piala Dunia
Editor Bolanet | 12 Juni 2014 06:55
- Gianluca Vialli percaya akan mampu menerima tekanan di Piala Dunia, jauh lebih baik dari rival mereka di Grup D, .
Sosok berusia 49 tahun, yang sempat bermain untuk selama empat tahun sebelum kemudian menangani Watford, berpikir bahwa para pemain yang sebelumnya tampil bagus di Premier League akan kesulitan untuk memenuhi tuntutan bermain apik di level internasional.
Ketidakmampuan untuk mengatasi tekanan adalah salah satu perbedaan besar antara pemain Italia dan Inggris, ketika kita berbicara mengenai Piala Dunia, tutur Vialli pada Perform.
Pemain Italia, tekanan bagi mereka seperti sarapan biasa, jadi mereka tumbuh dengan tekanan dan mereka tahu bagaimana mengatasinya. Italia juga kerap menang meski tidak bermain dengan baik. Itulah yang perlu dipelajari Inggris jika mereka ingin sukses di Piala Dunia, pungkasnya.
Italia dan Inggris akan saling berhadapan di Manaus (15/6). [initial]
(per/rer)
Sosok berusia 49 tahun, yang sempat bermain untuk selama empat tahun sebelum kemudian menangani Watford, berpikir bahwa para pemain yang sebelumnya tampil bagus di Premier League akan kesulitan untuk memenuhi tuntutan bermain apik di level internasional.
Ketidakmampuan untuk mengatasi tekanan adalah salah satu perbedaan besar antara pemain Italia dan Inggris, ketika kita berbicara mengenai Piala Dunia, tutur Vialli pada Perform.
Pemain Italia, tekanan bagi mereka seperti sarapan biasa, jadi mereka tumbuh dengan tekanan dan mereka tahu bagaimana mengatasinya. Italia juga kerap menang meski tidak bermain dengan baik. Itulah yang perlu dipelajari Inggris jika mereka ingin sukses di Piala Dunia, pungkasnya.
Italia dan Inggris akan saling berhadapan di Manaus (15/6). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Italia Akan Lolos Grup D
Piala Dunia 11 Juni 2014, 19:28 -
Keown: Bek-bek Inggris Bisa Atasi Mario Balotelli
Piala Dunia 11 Juni 2014, 18:22 -
Freestyle Balotelli di Sesi Pemanasan Italia
Open Play 11 Juni 2014, 12:08 -
Hodgson Bantah Inggris Terpengaruh Kendala Cuaca
Piala Dunia 11 Juni 2014, 09:01 -
Gattuso Beri Peringatan Kepada Balotelli dan Cassano
Piala Dunia 11 Juni 2014, 03:04
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39