Van Persie Bantah Pembantaian Spanyol Wujud Balas Dendam
Editor Bolanet | 27 Juni 2014 16:31
Belanda pernah bertemu Spanyol di Final Piala Dunia 2010 di Afrika Selatan. Kala itu De Oranje hampir menggapai trofi juara, sebelum gol Andres Iniesta di babak tambahan membuyarkan impian mereka tersebut.
Saya amat senang dengan penampilan kami. Kami mengalahkan tiga kontestan di grup kami dan ketika anda tahu bahwa anda sedang berada di grup yang disebut grup neraka, bersama juara bertahan Spanyol, hal tersebut membuat anda puas, tutur Van Persie pada Times of India.
Kami menang di turnamen yang berbeda dan kemenangan kami tidak memberikan trofi bukan? Anda tidak bisa bicara tentang balas dendam di sepakbola. 2010 merupakan hari mereka dan saya amat puas bisa mengalahkan juara bertahan, itu saja, tutupnya.
Van Persie kini sedang bersiap untuk membantu Belanda menghadapi di babak 16 besar Piala Dunia 2014. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
FIFA Tunjuk Puyol Serahkan Trofi Juara Dunia di Maracana
Piala Dunia 26 Juni 2014, 15:11 -
Piala Dunia 26 Juni 2014, 15:02
-
Chilavert Setuju Casillas Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 26 Juni 2014, 12:46 -
Ramos: Spanyol Akan Membanggakan Fans Lagi
Piala Dunia 26 Juni 2014, 02:12 -
Raul: Saatnya Generasi Spanyol Diganti
Piala Dunia 25 Juni 2014, 21:27
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39