Van Gaal: Hasil Drawing Cukup Sulit Bagi Belanda
Editor Bolanet | 7 Desember 2013 02:41
Anda tidak bisa melakukan apa pun, tetapi hasil drawing ini tidak menguntungkan bagi Belanda. Kami akan melawan Juara bertahan Piala Dunia Spanyol, Australia yang belum pernah kita kalahkan, dan kuda hitam Chile, Ujar Van Gaal.
Saya pernah melihat Chile bermain melawan Kolombia dan mereka menunjukkan tim yang bagus. Jika kita melihat lawan-lawan di grup ini, memang cukup sulit, tutup mantan Pelatih ini.
Van Gaal juga mengomentari peluangnya apabila lolos ke babak 16 besar. Jika Belanda mampu lolos dari grup C, Belanda akan melawan Juara atau Runner Up dari Grup A, di mana grup itu diisi oleh , Meksiko, Kamerun, dan Kroasia.
Anda jelas mengharapkan kami lolos dan kami akan bertemu dengan wakil dari grup A, jadi bukan drawing yang cukup baik dari pandangan kami, tutup Van Gaal.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juan Mata Impikan Chelsea Juara Sebelum ke Brasil
Liga Inggris 6 Desember 2013, 23:43 -
Saat Semua Tunduk di Bawah Kaki La Furia Roja
Editorial 6 Desember 2013, 16:06 -
Bosque: Siapapun Lawannya, Spanyol Siap
Liga Spanyol 6 Desember 2013, 11:27 -
Inilah Tiga Negara yang Ditakuti Ronaldo
Piala Dunia 6 Desember 2013, 10:33 -
Ini Kunci Kemenangan Indonesia XI Dari Veteran Matador
Bola Indonesia 6 Desember 2013, 10:06
LATEST UPDATE
-
Pelatih Timnas Bahrain: Kami Kalah dari Indonesia Karena Kesalahan Sendiri!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:48 -
Timnas Indonesia Bungkam Bahrain, Mood Lebaran Makin Naik & Full Senyum!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:37 -
Ubur-ubur Ikan Lele, Kamu Emang Kelas, Mang Ole!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:05 -
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10