Tite: Brasil Masih Bisa Lebih Baik Lagi
Serafin Unus Pasi | 29 Maret 2017 15:53
Bola.net - - Pelatih Timnas Brasil, Tite mengaku senang dengan keberhasilan timnya lolos ke Piala Dunia 2018. Tite menyebut timnya masih dalam proses perkembangan, sehingga mereka masih bisa menjadi tim yang lebih baik di masa depan.
Pada pagi tadi hari, Brasil memastikan diri menjadi tim kedua setelah Rusia yang lolos ke Piala Dunia 2018. Keberhasilan itu didapatkan setelah mereka mengalahkan Paraguay dengan skor 3-0 tadi pagi sehingga perolehan poin mereka sudah aman di zona kualifikasi CONMEBOL.
Keberhasilan Brasil menembus Piala Dunia 2018 membuat ada ekspetasi yang besar datang bagi tim besutan Tite ini. Hal ini dikarenakan pada Piala Dunia 2014 silam, mereka harus menanggung malu usai dikalahkan oleh Jerman dengan skor 7-1.
Ketika ditanya apakah timnya bisa lebih baik daripada tim Brasil di tahun 2014 silam, begini jawaban Tite. Pertama, saya paham apa yang anda tanyakan, namun saya rasa saya tidak bisa membuat perbandingan dengan situasi yang lalu, tutur Tite kepada Soccerway.
Ada fase-fase serta momen-momen yang dialami sebuah grup. Sepakbola adalah rangkaian dari beberapa langkah-langkah yang penting.
Jika tim ini tengah berkembang dan tengah mensolidkan diri, maka biarkan mereka terus berkembang. Saya akan mengawasi tiap langkah yang kami ambil agar kami tetap solid.
Setiap pertandingan, setiap sesi latihan merupakan momen bagi kami untuk mensolidkan diri dan untuk berevolusi. tutup suksesor Dunga tersebut.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Brasil vs Paraguay 29 Maret 2017
Piala Dunia 28 Maret 2017, 14:17 -
Marquinhos: Tite Buat Brasil Kian Solid dan Padu
Piala Dunia 27 Maret 2017, 14:50 -
PSG Dibantai Barca, Marquinhos Sempat Bicara dengan Neymar
Liga Spanyol 27 Maret 2017, 08:30 -
Jadi Musisi, Ronaldinho Rilis Single Pertama
Bolatainment 27 Maret 2017, 02:20 -
Coutinho Permalukan Pemain Uruguay, Dua Kali Beruntun!
Open Play 25 Maret 2017, 06:46
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52 -
Capello: Juventus Ambil Risiko Besar Pecat Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:45 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23