Tim Inggris Sekarang Lebih Berkarakter
Richard Andreas | 23 Juni 2018 17:00
Bola.net - - Timnas Inggris mungkin termasuk salah satu tim yang tidak dijagokan di Piala Dunia 2018 Rusia. Berkaca pada kegagalan mereka di Euro 2016 lalu, kalah dari Islandia di 16 besar, Inggris dinilai masih belum mengembalikan kualitas mereka.
Gareth Southgate yang ditunjuk sebagai pelatih pun belum lama menangani tim senior. Southgate hanya memiliki pengalaman melatih timnas U-21 Inggris, dan saat federasi sepak bola Inggris menunjuk Southgate, banyak keraguan yang muncul.
Terlebih, Southgate ternyata memilih pemain-pemain muda. Susunan skuat Inggris di Piala Dunia kali ini termasuk salah satu tim paling belia dari 32 tim yang berpartisipasi. Inggris pun kembali diragukan.
Sudah Banyak Belajar
Kendati demikian, Inggris mampu membuktikan diri dengan meraih kemenangan penting atas Tunisia (2-1) di laga pertama mereka di Grup G. Bek Inggris, Kyle Walker, percaya timnya sudah banyak belajar dari kegagalan di Euro lalu.
Saya rasa kami sudah banyak belajar. Tim ini sudah banyak berkembang dari laga melawan Islandia, ungkap Walker di fourfourtwo.
Kami sudah membuktikan itu saat melawan Tunisia. Para dewan berdiri saat waktu tambahan dan saya tidak menyadari itu. Kami hanya terus menjalankan taktik kami. Kami tidak panik dan pada akhirnya kami berhasil membuat gol.
Karakter
Dikatakannya, perjuangan para pemain saat melawan Tunisia tersebut sudah membuktikan karakter yang mereka miliki. Walker pun percaya kegagalan melawan Islandia itu tidak akan terulang lagi.
Saya rasa (kemenangan) itu menunjukkan karakter tim dan kepercayaan kami satu sama lain.
Semoga hal yang sama (gagal di turnamen mayor) tidak terulang lagi, tutup Walker.
Catatan Penting
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inggris Waspadai Permainan Fisik Panama
Piala Dunia 22 Juni 2018, 23:01 -
Keren! Pemain Inggris Ubah Tampilannya Jelang Piala Dunia
Bolatainment 7 Juni 2018, 10:38 -
Walker Sebut Sane Layak Berlaga di Piala Dunia 2018
Piala Dunia 6 Juni 2018, 21:11 -
Reaksi Sane Soal Pencoretan Dirinya Dari Timnas Jerman
Piala Dunia 5 Juni 2018, 01:09 -
Soal Tato, Fernandinho Dan Walker Ikut-ikutan Bela Sterling
Piala Dunia 1 Juni 2018, 10:42
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39