Terungkap, Kante Bermain Buruk Karena Sakit Perut
Editor Bolanet | 17 Juli 2018 14:02
Pelatih Prancis, Didier Deschamps, hampir tak pernah membuat Kante duduk di bangku cadangan atapun menggantinya. Buktinya pun terlihat, di mana sang gelandang selalu bermain penuh 90 menit dalam enam pertandingan Les Blues.
Peran Kante bisa dibilang krusial, dirinya bersama Paul Pogba hampir tak tergantikan. Namun dalam laga final kontra Kroasia hari Minggu (15/7) kemarin, Deschamps malah menariknya keluar untuk digantikan dengan Steven N'Zonzi di menit ke-55. (sun/yom)
Alami Sakit Perut
Tetapi, di balik itu semua, rupanya Kante harus berjuang untuk menghadapi yang lain. Dalam laporan yang dirilis oleh L'Equipe, pria berumur 27 tahun tersebut sedang terjangkit penyakit gastroenteritis, atau yang dikenal dengan infeksi lambung.
Ia lalu menampakkan dirinya kembali saat penyerahan piala setelah pertandingan berakhir. Tentu saja sembari menunjukkan senyum serta kerendahan hatinya.
Sosok yang Pemalu
Hal tersebut membuat rekan setimnya, Nzonzi, harus turun tangan untuk membantunya. Ia mempersilahkan sang pemain untuk berpose dengan trofi tersebut setelah salah satu rekannya selesai mengambil gambar.
Kante memang merupakan sosok yang jarang nampang di depan kamera. Ia juga sempat membuat gempar karena tidak tampak dalam sesi foto Prancis sebelum Piala Dunia dimulai. Rupanya, ia sedang bersembunyi di balik rekannya, Paul Pogba.
Saksikan Juga Video Ini
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Deschamps Puji Mentalitas Penggawa Muda Prancis
Piala Dunia 16 Juli 2018, 20:44 -
FOTO: Prancis Juara Piala Dunia, Paris Berpesta
Open Play 16 Juli 2018, 16:06 -
Kylian Mbappe Memang Titisan Thierry Henry
Piala Dunia 16 Juli 2018, 16:00 -
5 Pemain Kurang Terkenal yang Menjadi Bintang di Piala Dunia 2018
Editorial 16 Juli 2018, 15:26 -
Juara Piala Dunia 2018, Varane Masuk Jajaran Legenda Pemecah Rekor
Piala Dunia 16 Juli 2018, 15:09
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40