Terkapar di Piala Dunia, Gerrard Tak Sanggup Tatap Muka Hodgson
Editor Bolanet | 4 September 2014 11:59
Menurut sang gelandang, kala itu ia merasa amat emosional. Wajar, lantaran Inggris harus tersingkir di babak grup, usai mereka tak kunjung menang di tiga laga melawan Italia, Uruguay, dan Kosta Rika.
Usai Piala Dunia, rasanya penting bagi saya untuk menyingkir dari sepakbola. Saya ingin waktu sendiri, waktu untuk mendekatkan diri dengan keluarga dan teman, serta berbicara mengenai apa yang akhirnya jadi keputusan terbaik saya untuk masa yang akan datang, tutur Gerrard menurut laporan HITC Sport.
Saya mencoba untuk langsung berbicara dengan Roy Hodgson usai Piala Dunia, namun saya terlalu emosional untuk melakukan hal tersebut, pungkasnya.
Gerrard pada akhirnya memutuskan untuk pensiun dari Inggris demi fokus pada penampilannya di . [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Baru Gabung Arsenal, Welbeck Dihantam Cedera
Liga Inggris 3 September 2014, 10:02 -
Hodgson Beri Bocoran Starting Eleven Inggris
Piala Dunia 3 September 2014, 04:12 -
Rooney Siap Jadi Kapten Inggris
Piala Dunia 3 September 2014, 02:18 -
Perang Komentar Hodgson Kontra Van Gaal
Liga Inggris 30 Agustus 2014, 02:01 -
Rooney: Jadi Kapten Inggris, Ini Mimpi Yang Jadi Nyata!
Piala Eropa 28 Agustus 2014, 19:00
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39