'Tak Mudah Bagi Portugal Lolos Dari Grup G'

Editor Bolanet | 5 Maret 2014 04:37
'Tak Mudah Bagi Portugal Lolos Dari Grup G'
Miguel Veloso akui lawan-lawan Portugal berat (c) ist
- Di Piala Dunia 2014 nanti Selecao akan bersaing dengan , Ghana dan Amerika Serikat.

Bisa dikatakan tak mudah bagi Cristiano Ronaldo dkk untuk lolos ke 16 besar.

Gelandang l yang biasa memakai nomor punggung 4, Miguel Veloso menggambarkan kekuatan lawan-lawannya.

selalu menjadi salah satu kandidat untuk memenangkan kompetisi yang diikutinya, ujar Veloso pada UEFA.com

Sepak bola Amerika Serikat sendiri terus berkembang. Dan , mereka sudah memenangkan sejumlah gelar di Afrika, mereka adalah tim yang kompetitif, sangat kuat. pungkas Veloso.

Di pertandingan pertamanya di Piala Dunia 2014, Portugal akan menjalani duel papan atas melawan Jerman tanggal 16 Juni. (uefa/dct)