Susunan Pemain Inggris Untuk Piala Dunia Sudah Mulai Jadi
Richard Andreas | 7 Juni 2018 09:00
Bola.net - - Tim nasional Inggris menatap Piala Dunia 2018 Rusia dengan optimisme tinggi. Dengan skuat yang dipenuhi pemain muda, Gareth Southgate selaku pelatih menilai Inggris memiliki banyak pilihan.
Sebelum bertolak ke Rusia, Inggris akan melakoni satu laga uji coba lagi kontra Kosta Rika. Southgate pun menyebut akan merotasi beberapa pemain untuk melihat kualitas skuat secara menyeluruh.
Yang pasti Jack Butland akan menjadi penjaga gawang. Kami akan membuat banyak perubahan dan Trent Alexander-Arnold akan mendapatkan debutnya, tutur Southgate dinukil dari fourfourtwo.
Anda ingin mengetahui siapa yang sedang dalam performa terbaik dan setiap kali pemain mendapatkan 10 atau 90 menit di lapangan mereka bisa membuat pernyataan dengan cara mereka bermain.
Masih Utak-atik
Selain itu, Southgate memang sudah memiliki rancangan dasar soal formasi dan susunan pemain Inggris untuk Piala Dunia nanti. Tapi menurutnya masih ada beberapa posisi yang bisa diutak-atik
Ya (memiliki susunan pemain), tapi ada beberapa posisi dalam tim yang merupakan tugas pelatih untuk melihat adanya opsi lebih baik.
Tapi jelas ada beberapa posisi yang bisa diperebutkan untuk pertandingan pertama turnamen itu, imbuh dia.
Belum Diumumkan
Lebih lanjut, Southgate mengaku belum memiliki keinginan untuk mengumumkan susunan pemain yang dia bayangkan kepada para pemain Inggris.
Tim sepak bola selalu bergerak, selau berkembang dan tidak ada ruang untuk kepuasan atau kehilangan standar.
Dalam dua minggu terakhir saya belum memberi tahu kepada siapa pun, menurut pengalaman saya itu bukanlah cara terbaik untuk mendapatkan kemampuan terbaik setiap pemain, pungkas dia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Dipercaya Jadi Kapten Inggris, Henderson Santai
Piala Dunia 6 Juni 2018, 13:38 -
Sterling Puji Suasana Timnas Inggris
Piala Dunia 6 Juni 2018, 09:28 -
Misi Cahill di Piala Dunia 2018: Bantu Kane
Piala Dunia 5 Juni 2018, 21:44 -
Bukan Tato, Sterling Harus Minta Maaf Karena Ini
Piala Dunia 5 Juni 2018, 10:41 -
Pickford Belum Yakin Jadi Kiper Utama Inggris
Piala Dunia 4 Juni 2018, 15:20
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39