Sudah Hentikan Ronaldo, Jerman Optimis Matikan Messi
Editor Bolanet | 11 Juli 2014 04:46
Howedes menilai Messi merupakan salah satu pemain terbaik dunia saat ini. Namun ia juga mengingatkan bahwa Jerman sudah pernah sukses membungkam pemain andalan timnas Portugal Cristiano Ronaldo.
Messi adalah salah satu pemain terbaik dunia. Tetapi seperti yang saya katakan sebelum pertandingan melawan lalu, kami akan bertahan sebagai tim. Kami harus menyingkirkan semua peluang mencetak gol bagi Messi, terang Howedes seperti dilansir AFP.
Sebelumnya asisten pelatih Jerman Hansi Flick sudah mengakui bahwa timnya telah menyiapkan rencana khusus untuk menghentikan Messi. Flick masih merahasiakan detail rencana itu namun ia mengaku terinspirasi dari cara Belanda membuat Messi tak berkutik. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kuyt: Meski Punya Messi, Argentina Tak Mengesankan
Piala Dunia 10 Juli 2014, 22:24 -
Messi Dedikasikan Kemenangan untuk Jurnalis
Piala Dunia 10 Juli 2014, 15:30 -
'Jerman Favorit, Tapi Awasi Messi'
Piala Dunia 10 Juli 2014, 13:52 -
Argentina Selalu Digdaya di Semifinal
Piala Dunia 10 Juli 2014, 12:58 -
Skuat Argentina Berpesta, Messi Jalani Tes Doping
Piala Dunia 10 Juli 2014, 12:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23