Sterling Starter vs Belgia, Jose Mourinho Tidak Terima
Editor Bolanet | 16 Juli 2018 14:30
Di Piala Dunia 2018 ini Sterling memang kerap panen kritikan. Ia dinilai terlalu egois di depan gawang lawan, sehingga ia banyak kehilangan peluang-peluang emas.
Southgate sendiri nampaknya benar-benar percaya kepada Sterling. Alhasil pada pertandingan perebutan tempat ketiga, sang pelatih memasang Sterling menjadi starter kendati ia ditarik keluar saat jeda.
Mourinho sendiri percaya bahwa Sterling seharusnya tidak mendapatkan kesempatan itu. Saya masih cukup terkejut bahwa Sterling berada dalam starter [vs Belgia], ujar Mourinho kepada RT Sports. (rt/dub)
Performa Meragukan
Selain itu, Sterling yang terus menjadi starter di fase knockout dinilai Mourinho seharusnya tidak memiliki kondisi tubuh yang fit sehingga Southgate harusnya memberikan kesempatan kepada pemain lain.
Dia [Sterling] tidak bermain dengan baik di Piala Dunia ini, dan ia seharusnya cukup bagus untuk menjadi starter di pertandingan tadi [vs Belgia].
Opsi Yang Lebih Baik
Dia [Sterling] tidak cukup pantas menjadi starter di pertandingan tadi ketimbang [Jamie] Vardy, [Danny] Welbeck, dan [Marcus] Rashford.
Ketiga pemain itu berada dalam kondisi yang lebih bagus ketimbang Sterling dan jika dilihat dari kebugaran fisiknya mereka juga lebih unggul. tandasnya.
Minim Kontribusi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Sarankan Inggris Pertahankan Southgate
Piala Dunia 15 Juli 2018, 15:46 -
Mourinho: Ini Piala Dunia Terakhir Ronaldo
Piala Dunia 15 Juli 2018, 13:53 -
Pogba Ogah Bandingkan Deschamps dan Mourinho
Piala Dunia 13 Juli 2018, 15:30 -
Anggap Tak Adil, Mourinho Jagokan Prancis di Final Piala Dunia
Piala Dunia 13 Juli 2018, 05:23 -
Barcelona Datangi Chelsea Dengan Penawaran Baru untuk Willian
Liga Spanyol 12 Juli 2018, 21:25
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39