Stadion di Brasil Makan Korban Lagi
Editor Bolanet | 8 Februari 2014 18:49
- Pembangunan stadion Arena da Amazonia di Manaus, Brasil, untuk Piala Dunia 2014 kembali memakan korban.
Dilansir Football Italia, seorang pekerja 55 tahun bernama Antonio Jose Pita meninggal dunia di rumah sakit akibat sebuah insiden dengan crane. Kepala dan dadanya terhantam batang baja.
Antonio Jose Pita adalah pekerja ketiga yang meninggal dunia dalam pembangunan Arena da Amazonia setelah insiden lain juga terjadi pada Maret dan Desember silam.
Arena da Amazonia sendiri merupakan stadion yang akan dipakai untuk melakoni debut di Grup D Piala Dunia 2014. Lawan Azzurri besutan Cesare Prandelli dalam laga perdana mereka adalah pada 14 Juni mendatang. [initial]
(foti/gia)
Dilansir Football Italia, seorang pekerja 55 tahun bernama Antonio Jose Pita meninggal dunia di rumah sakit akibat sebuah insiden dengan crane. Kepala dan dadanya terhantam batang baja.
Antonio Jose Pita adalah pekerja ketiga yang meninggal dunia dalam pembangunan Arena da Amazonia setelah insiden lain juga terjadi pada Maret dan Desember silam.
Arena da Amazonia sendiri merupakan stadion yang akan dipakai untuk melakoni debut di Grup D Piala Dunia 2014. Lawan Azzurri besutan Cesare Prandelli dalam laga perdana mereka adalah pada 14 Juni mendatang. [initial]
Sudah Baca?
- 'Markas' Nigeria dan Portugal di Brasil
- Messi Sudah Intip Piala Dunia
- Bacca: Semoga Tuhan Izinkan Falcao ke Piala Dunia
- Diamanti Resmi Berseragam Guangzhou
- Sekilas 16 Besar UCL 2013/14: City vs Barcelona
- 10 Kiper Bergaji Termahal Sejagat
- Kisah Cinta Cristiano Ronaldo dan Real Madrid
- 10 Klub Terboros di Bursa Musim Dingin 2013/14
- Transfer Januari 2014 La Liga, Bundesliga, Serie A
- 10 Transfer Termahal EPL Januari 2014
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Dunia 7 Februari 2014, 22:11
-
Bukan Langganan La Roja, Arteta Dipuja di Espana
Liga Inggris 7 Februari 2014, 12:42 -
Bos Lallana Dukung Anak Buahnya ke Brasil
Piala Dunia 7 Februari 2014, 10:45 -
'Markas' Nigeria dan Portugal di Brasil
Open Play 7 Februari 2014, 10:01 -
Forlan: Uruguay Setara Inggris dan Italia
Piala Dunia 7 Februari 2014, 08:01
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39