Southgate: Rooney Sekarang Makin Dewasa
Editor Bolanet | 4 Oktober 2016 06:56
Southgate, yang kini menjadi manajer interim Inggris, sempat bermain bersama Rooney ketika bomber Manchester United itu sukses menembus timnas inti Tiga Singa di usianya yang masih begitu muda.
Ia amat luar biasa ketika saya masih di skuat. Saya bisa ingat pertandingan di Sunderland, di mana kala itu ia bermain bersama Turki dan memberikan dampak yang luar biasa, tutur Southgate pada Goal International.
Saya harus katakan, tanpa mengurangi rasa hormat, karakter yang saya lihat pekan lalu ketika bertemu dengannya amat kontras - cara ia menjadi dewasa, cara ia berbicara dengan tenang, itulah yang dibutuhkan oleh seluruh tim terkait caranya memimpin dan juga berbicara, hingga mampu mempengaruhi semua orang.
Saya sangat terkesan dengan diskusi yang kami lakukan sebelumnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Semusim Batshuayi Sudah Ingin Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 23:34 -
Liverpool Didukung Jadi Juara Liga Oleh Lewandowski
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 23:32 -
Milner: Klopp Salah Satu Yang Terbaik
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 22:47 -
MU Ikuti Man City Incar Pemain Muda Terbaik Liga Belgia
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 22:45 -
Jika Conte Mainkan Tiga Bek, Terry Diklaim Akan Berada Dalam Kesulitan
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 22:18
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39