Skuat Sementara Jerman Untuk Piala Dunia 2014
Editor Bolanet | 8 Mei 2014 18:48
Dalam skuat tersebut, beberapa nama langganan tetap menjadi andalan. Di antaranya Per Mertesacker, Mesut Ozil, Andre Schurrle, Bastian Schweinsteiger hingga Miroslav Klose.
Kejutan lain adalah dipanggilnya beberapa pemain muda dalam skuat sementara tersebut, yakni Leon Goretzka, Max Meyer, Erik Durm, Shkodran Mustafi dan Matthias Ginter.
Selain itu, Loew juga tetap menyertakan nama Sami Khedira yang baru pulih dari cedera parah. Sementara, tak ada nama striker Fiorentina, Mario Gomez dalam daftar tersebut.
Berikut 30 nama pemain di skuat sementara Jerman untuk Piala Dunia.
: Manuel Neuer, Roman Weidenfeller, Ron-Robert Zieler
: Jerome Boateng, Philip Lahm, Erik Durm, Kevin Grobkreutz, Mats Hummels, Marcel Schmelzer, Benedikt Höwedes, Per Mertesacker, Shkodran Mustafi, Marcell Jansen
: Lars Bender, Julian Draxler, Matthias Ginter, Leon Goretzka, Mario Gotze, Andre Hahn, Sami Khedira, Toni Kroos, Maximilian Meyer, Thomas Müller, Mesut Ozil, Marco Reus, Bastian Schweinsteiger
: Miroslav Klose, Kevin Volland, Lukas Podolski, Andre Schurrle. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Portugal Bukan Favorit di PD 2014, Ronaldo Ingin Menikmatinya
Piala Dunia 7 Mei 2014, 05:17 -
Neuer Resmi Perpanjang Kontrak Bersama Bayern
Liga Eropa Lain 3 Mei 2014, 03:47 -
Bayern Tersingkir Dari Liga Champions, Berkah Timnas Jerman
Liga Champions 1 Mei 2014, 23:47 -
Mario Gomez Ngebet Main di Piala Dunia
Piala Dunia 30 April 2014, 19:42 -
Gol Kandang Ozil dan Kebalnya Arsenal
Liga Inggris 29 April 2014, 10:57
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39