Sirigu Persilahkan Buffon Ambil Kembali Posisi Utama
Editor Bolanet | 16 Juni 2014 12:02
Meskipun tampil apik menggantikan Buffon, namun Sirigu secara legawa menyatakan siap kembali ke bangku cadangan seandainya sang senior sudah pulih dari cedera. Dalam laga selanjutnya, Italia akan menghadapi Kosta Rika di Recife (20/06).
Jika saya harus tetap bermain, saya siap. Namun tentu saja kami berharap ia segera kembali, ungkap pemain 27 tahun ini seperti dilansir FIFA.
Dia adalah seorang pemain besar dan memotivasi tim dengan kata-katanya sebelum laga dimulai, jadi saya rasa tak ada masalah. Jika Gigi sudah pulih, ia tahu bahwa ia akan mendapatkan posisinya kembali, saya juga sadar di mana tempat saya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Inggris, Marchisio Sempat Alami Halusinasi
Piala Dunia 15 Juni 2014, 22:21 -
Mourinho Sebut Rooney Tak Cocok Bermain Melebar
Piala Dunia 15 Juni 2014, 20:49 -
De Rossi: Balotelli Mestinya Bisa Cetak Tiga Gol!
Piala Dunia 15 Juni 2014, 19:36 -
De Rossi Jagokan Liverpool Juara EPL
Liga Inggris 15 Juni 2014, 16:47 -
Pirlo Bangga Menjadi Kapten Italia
Piala Dunia 15 Juni 2014, 16:47
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39