Silva: Spanyol Masih Bisa Lebih Baik Lagi
Editor Bolanet | 2 September 2016 11:37
Skuat La Furia Roja sendiri mengagendakan laga uji coba kontra Belgia pada dini hari tadi sebelum mereka berhadapan dengan Liechtenstein di ajang kualifikasi Piala Dunia 2018. Pada laga tersebut, David Silva menjadi pahlawan Spanyol dengan mencetak brace ke gawang Belgia.
Silva sendiri percaya bahwa timnya masih bisa lebih baik di masa yang akan datang ketika mereka sudah memahami seutuhnya filosofi Lopetegui. Saat ini kami masih beradaptasi dengan pelatih baru sembari kami terus berkembang dari waktu ke waktu ungkap Lopetegui kepada Soccerway.
Kami membutuhkan start yang bagus di partai kualifikasi Piala Dunia nanti. Untuk itu kemenangan ini adalah modal yang bagus untuk itu tutup gelandang Manchester CIty tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Paham Fabregas Tak Masuk Timnas
Liga Inggris 1 September 2016, 09:15 -
Courtois: Wajar Casillas Tak Masuk Timnas
Liga Spanyol 1 September 2016, 09:12 -
Ramos: Asensio Punya Masa Depan Cerah
Liga Spanyol 1 September 2016, 08:31 -
Pelatih Spanyol Sulit Tidur Jelang Ketemu Belgia
Piala Dunia 31 Agustus 2016, 12:10 -
Diego Costa: Saya Akan Terus Main Agresif
Liga Inggris 31 Agustus 2016, 09:20
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39