Silva: Costa Pemalu, Tapi Ganas di Lapangan Hijau
Editor Bolanet | 6 Maret 2014 00:52
Silva dan Costa memang bakal saling bahu membahu untuk pertama kalinya kala Spanyol meladeni Italia dalam partai persahabatan tengah pekan ini. Laga ini akan menjadi laga pertama Costa bagi La Roja sejak ia memutuskan untuk pindah kewarganegaraan. Seperti yang diketahui, bomber yang bermain bagi Atletico Madrid itu sebelumnya memang berkewarganegaraan .
Dalam konferensi pers jelang laga tersebut, Silva mengatakan bahwa Costa telah beradaptasi dengan baik di tim barunya saat ini.
Dia seperti sudah bermain bersama kami dalam waktu yang lama. Dia telah beradaptasi dengan baik. Jika dia terus menunjukkan apa yang dia tunjukkan saat ini, dia bakal sangat membantu kami, tutur Silva.
Playmaker Manchester City itu pun mengungkapkan bahwa Costa sebenarnya tipe orang pemalu saat berada di luar lapangan. Namun, semuanya berubah total saat menginjakkan kaki di lapangan hijau.
Dia adalah pemain yang pemalu. Namun, dia langsung berubah ketika dia masuk ke lapangan hijau, ungkapnya. [initial]
Baca Juga:
- Costa Sangat Antusias Bermain di Vicente Calderon
- Llorente Tegaskan Tak Punya Masalah Dengan Diego Costa
- Sebut Iniesta Pemain Terbaik Dunia, Inilah Alasan Prandelli
- Xavi Sedih Torres dan Villa Tak Masuk Timnas
- Persiapan Duel Spanyol vs Italia
- Xavi: Costa Sudah Menyatu di Spanyol
- 'Brasil Punya Pemain Lebih Baik Dari Diego Costa'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Costa Sangat Antusias Bermain di Vicente Calderon
Piala Dunia 5 Maret 2014, 23:10 -
Llorente Tegaskan Tak Punya Masalah Dengan Diego Costa
Piala Dunia 5 Maret 2014, 18:08 -
Sebut Iniesta Pemain Terbaik Dunia, Inilah Alasan Prandelli
Liga Spanyol 5 Maret 2014, 16:21 -
Paolo Maldini, Sosok Idola Carles Puyol
Liga Spanyol 5 Maret 2014, 12:56 -
Xavi Sedih Torres dan Villa Tak Masuk Timnas
Piala Dunia 5 Maret 2014, 12:50
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bakal Korbankan 3 Pemain untuk Beli Striker Baru
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:19 -
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23