Schweinsteiger Persembahkan Trofi untuk Warga Brasil
Editor Bolanet | 14 Juli 2014 10:48
Ia juga menegaskan bahwa Der Panzer memang punya skuat yang berkualitas, hingga bisa menjadi juara dengan mengalahkan 1-0 di final (14/6).
Kami punya pemain berkualitas, tradisi dalam permainan kami, dan juga mentalitas. Kami bisa bertahan, berlari, menekan. Sekarang kami yang nomor satu di seluruh dunia dan kami ingin menikmati momen ini, tutur Schweinsteiger pada reporter.
Kami adalah tim Eropa pertama yang bisa memenangkan Piala Dunia di Amerika Selatan. Bagi saya ini amat spesial. Kami juga bermain untuk warga Brasil malam ini, jadi kami ingin berterima kasih untuk semua dukungan mereka, pungkasnya.
Gol kemenangan Jerman dibukukan oleh Mario Gotze. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bartomeu: Messi dan Neymar Telah Jadi Bintang Piala Dunia
Piala Dunia 13 Juli 2014, 23:15 -
Loew: Jerman Bisa Cetak Sejarah!
Piala Dunia 13 Juli 2014, 22:42 -
Cafu: Brasil Dibantai Jerman Hanya Kecelakaan
Piala Dunia 13 Juli 2014, 22:13 -
Bebeto: Jangan Salahkan Neymar
Piala Dunia 13 Juli 2014, 21:15 -
Piala Dunia 13 Juli 2014, 20:48
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39