Schurrle: Kami Tahu Letak Kekuatan Prancis
Editor Bolanet | 4 Juli 2014 03:27
Schurrle yang ditanya tentang komentarnya atas pertandingan tersebut pun mengatakan kepada FIFA.com bahwa dia sudah tidak sabar untuk segera turun ke lapangan. Schurrle pun sempat mengatakan bahwa para pemain Jerman telah mempelajari letak kekuatan Prancis dan percaya diri bisa mengatasinya dengan kekuatan mereka.
Prancis memiliki beberapa pemain dengan kemampuan individual yang fantastis seperti Paul Pogba, Karim Benzema, dan Mathieu Valbuena. Mereka memiliki banyak pemain berkualitas dan dapat mencetak gol dari mana saja, ujar pemain berusia 23 tahun tersebut.
Schurrle juga menambahkan pernyataannya: Kami semua tahu letak kekuatan mereka, namun kami sendiri juga mengetahui tentang kekuatan kami. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Hadapi Prancis, Skuat Jerman Diserang Flu
Piala Dunia 3 Juli 2014, 23:08 -
Schurrle Berharap Masuk Starting XI Lawan Prancis
Piala Dunia 3 Juli 2014, 21:27 -
Preview: Prancis vs Jerman, Adu Kuat Favorit Eropa
Liga Champions 3 Juli 2014, 16:49 -
Ronaldinho Doakan Podolski Sukses di Brasil
Piala Dunia 3 Juli 2014, 11:56 -
Neuer: Kemenangan Lebih Penting Timbang Bermain Baik
Piala Dunia 3 Juli 2014, 10:22
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39