Sampaoli Ungkap Alasan Mengapa Vidal Gagal ke United
Editor Bolanet | 6 Agustus 2014 04:21
Pada akhir musim lalu, Vidal memang menjalani operasi untuk mengobati cedera pada lututnya. Alhasil, Vidal tampil kurang meyakinkan sepanjang gelaran Piala Dunia bersama Chile.
Van Gaal masih ragu mengambil resiko membeli pemain mahal dengan kondisi yang belum sepenuhnya fit. Karena itu, proses transfer Vidal ke United pun tersendat.
Saya tahu masalah utama transfer Arturo dari Juve ke United. Transfer senilai 80 juta dollar itu gagal terwujud karena Van Gaal masih ragu mengenai kondisi pemulihan cedera lutut Arturo, terang Sampaoli kepada El Mercurio.
Vidal sendiri masuk dalam skuat Juventus yang menjalani tur ke Asia dan Australia. (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri Tertarik Beri Peran Lebih Menyerang Kepada Pogba
Liga Italia 5 Agustus 2014, 21:34 -
Dunga Heran Milan Ingin Lepas Robinho
Liga Italia 5 Agustus 2014, 21:14 -
Juve Latihan Terbuka, Pirlo 'Diserang' di GBK
Bola Indonesia 5 Agustus 2014, 21:00 -
Liga Italia 5 Agustus 2014, 20:55
-
Fanatisme Juventini Indonesia Meriahkan Latihan Terbuka Juve
Bola Indonesia 5 Agustus 2014, 20:42
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39