Sampaoli: Kesuksesan Spanyol Memang Tak Abadi
Editor Bolanet | 20 Juni 2014 14:18
Menurut Sampaoli, berakhirnya era kejayaan Spanyol adalah hal yang wajar. Pria asal Argentina ini menekankan bahwa tak ada kesuksesan yang abadi dalam sepakbola.
Dalam sepakbola, segalanya berubah. Spanyol telah bermain sangat bagus dalam beberapa tahun terakhir, namun kemarin generasi mereka tak mampu mempertahankan hal tersebut, ungkap pria 54 tahun ini seperti dilansir Sky Sports.
Hal tersebut wajar, karena memang tak ada kesuksesan yang bersifat abadi.
Spanyol akan berduel dengan Australia di laga pamungkas untuk menghindari kemungkinan finish sebagai juru kunci Grup B. (sk/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso: Era Spanyol Telah Berakhir
Piala Dunia 19 Juni 2014, 21:19 -
Costa: Saya Ingin Terus Bersama Spanyol
Piala Dunia 19 Juni 2014, 20:11 -
Mourinho: Spanyol Gagal Karena Tak Punya Taktik Lain
Piala Dunia 19 Juni 2014, 18:13 -
Fakta & Statistik: Spanyol 0-2 Chile
Piala Dunia 19 Juni 2014, 16:28 -
Pedro: Tersingkirnya Spanyol Tak Bisa Dijelaskan
Piala Dunia 19 Juni 2014, 15:13
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39