Sampaoli: Hanya Messi Yang Dapat Jaminan Bermain
Heri | 26 Juli 2017 03:40
Bola.net - - Pelatih timnas , Jorge Sampaoli menyatakan bahwa hanya Lionel Messi saja yang akan mendapatkan jaminan di timnya. Argentina memang akan akan menjalani pertandingan yang sangat penting bagi Argentina.
Pada tanggal 31 Agustus nanti, Argentina akan menjalani pertandingan wajib menang melawan Uruguay. Laga ini dilangsungkan dalam ajang Kualifikasi Liga Champions. Sampaoli senang karena memiliki tim yang tangguh di Argentina.
Saya memiliki keberuntungan besar saat datang ke timnas. Saat itu hukuman Messi sudah dicabut. Kami memiliki pemain terbaik dunia pada diri Messi. Dari messi lah, tim ini akan dibentuk, terang Sampaoli kepada ESPN.
Sampaoli menambahkan bahwa ia berencana mengelilingi Messi dengan dukunagn terbaik. Selain messi, tak akan ada pemain lain yang mendapatkan keistimewaan di tim bentukan Sampaoli kali ini.
Meninggalkan Messi sendiri akan jadi kesalahan saat ini. Kami harus bisa mengelilinginya dengan para pemain terbaik yang kami miliki. Para pemain yang terpilih nanti akan membantu Messi mencapai potensi tertingginya. Tak ada pemain lain yang akan mendapatkan keistimewaan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Golazo El Clasico: Messi Taklukkan Casillas dan Cannavaro
Open Play 25 Juli 2017, 15:22 -
Messi Siap Berbagi Sorotan dengan Neymar
Liga Spanyol 25 Juli 2017, 13:00 -
Messi Bujuk Neymar Bertahan di Barcelona
Liga Spanyol 25 Juli 2017, 10:10 -
Henry: Messi Masih Terus Berkembang
Liga Spanyol 24 Juli 2017, 08:30 -
Ronaldo: Motivasi Saya Tak Ingin Kalah dari Messi
Liga Spanyol 23 Juli 2017, 23:01
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39