Ruiz: Los Ticos Punya Peluang Bagus Depak Belanda
Editor Bolanet | 5 Juli 2014 00:41
Tapi bagaimana reaksi yang muncul dari kubu Los Ticos sendiri? Salah satu penyerang andalan, Bryan Ruiz (28) memaparkan kans timnya dalam menghadapi Oranje.
Pertandingan perempat final itu layaknya final bagi kami, tapi kami tak mau berhenti di situ.
Belanda memang tim yang hebat, jujur saja, saya melihat kami punya peluang bagus untuk mengalahkan mereka. Tapi kami harus memperhatikan banyak detail untuk meraih kemenangan. ujar Ruiz pada FIFA.com.
Pemain yang mengenakan jersey dengan nomor punggung 10 di Los Ticos itu sudah mencetak dua gol dalam kiprahnya di Brasil 2014.
Duel dua kekuatan beda benua itu sendiri akan dimainkan di Arena Fonte Nova pada hari Minggu 6 Juli pukul 03.00 WIB. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Scolari: Brasil Tak Akan Beri Rodriguez 'Pengawal' Khusus
Piala Dunia 4 Juli 2014, 23:58 -
Houllier Bersimpati Terhadap Kasus Suarez
Liga Inggris 4 Juli 2014, 23:39 -
Ronaldo Impikan Brasil vs Argentina di Final
Piala Dunia 4 Juli 2014, 23:04 -
Magath: Saya Tak Akan Rekrut Neymar Walau Gratis
Piala Dunia 4 Juli 2014, 22:42 -
David Luiz: Kalah Bukan Pilihan Brasil
Piala Dunia 4 Juli 2014, 22:15
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39