Rooney Sebut Posisinya di Skuat Inggris Belum Terjamin
Editor Bolanet | 16 Juni 2014 18:06
Pemain berusia 28 tahun tersebut baru-baru ini memang mendapatkan kritik karena performanya belum seperti yang diharapkan. Bukan itu saja, pelatih Inggris nyatanya lebih memilih menempatkan Rooney di sisi kiri daripada bermain di posisi idealnya, penyerang tengah yang ditempati Daniel Sturridge.
Dan disampaikan Rooney, bahwa jelang pertemuan melawan Uruguay, dirinya tak begitu yakin bahwa dia akan tetap dimainkan. Namun satu hal yang ditegaskan oleh pemain Manchester United tersebut, dirinya selalu bekerja keras demi mendapatkan tempat di skuat The Three Lions.
Mengapa saya harus merasa tempat saya di tim telah terjamin? Saya bekerja keras untuk mencoba dan mendapatkan tempat dalam tim itu. Saya tidak pernah mengatakan bahwa tempat saya telah dijamin, ujarnya.
Saya tak berharap untuk dimainkan, namun saya bekerja keras karena saya ingin bermain, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Sebut Rooney Tak Cocok Bermain Melebar
Piala Dunia 15 Juni 2014, 20:49 -
Rooney Kecewa Gagal Jebol Gawang Italia
Piala Dunia 15 Juni 2014, 16:15 -
ANALISIS: Inggris 1-2 Italia, Tebar Sinyal
Editorial 15 Juni 2014, 11:19 -
Scholes Kecewa Rooney Dimainkan di Posisi Kiri
Piala Dunia 15 Juni 2014, 10:17 -
Dyer: Inggris Cuma Punya Satu Pemain Kelas Dunia
Piala Dunia 14 Juni 2014, 17:35
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39