Ronaldo: Portugal Masih Impikan Piala Dunia yang Hebat
Editor Bolanet | 19 Juni 2014 10:39
Meski Seleccao kalah telak 0-4 dari di laga perdana, bintang Real Madrid itu yakin timnya masih bisa bangkit dan lolos dari Grup G. Keyakinan tersebut diungkapkan sang pemain dalam pesan video yang ia kirimkan belum lama ini.
Saya tahu laga pertama sedikit mengecewakan, namun di pertandingan berikutnya kami akan lebih baik. Tim ini percaya diri dan kami akan mendapatkan hasil yang lebih bagus, jelas Ronaldo.
Kami semua masih mengimpikan untuk tampil baik di Piala Dunia. Saya harap anda semua terus mendukung kami seperti yang sudah anda lakukan selama ini, pungkasnya.
Portugal akan menghadapi Amerika Serikat di Manaus pada 22 Juni mendatang. [initial]
Baca Juga:
- Van Persie: Anda Tidak Bisa Terus Bermain Seperti Spanyol
- Ramos: Apapun yang Terjadi, Spanyol Hormati Del Bosque
- Galeri Suporter: Australia vs Belanda
- Permainan Buruk dan Kesialan, Kunci Kegagalan Spanyol Versi Casillas
- Ramos: Kami Minta Maaf, Alasan Hanya untuk Pecundang
- Xabi Alonso: Mental Spanyol Belum Siap
- Bekuk Spanyol, Bravo Enggan Pikirkan Barca
- Casillas Enggan Bicarakan Akhir Era Keemasan Spanyol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klinsmann: Ronaldo Kini Makin Berbahaya
Piala Dunia 18 Juni 2014, 13:31 -
300.000 Orang Berebut Saksikan Ronaldo Berlatih
Piala Dunia 18 Juni 2014, 13:23 -
Jurnalis Hot Meksiko Ines Sainz 'Panaskan' Brasil
Open Play 18 Juni 2014, 11:18 -
Ronaldo Abaikan Pers Usai Pertandingan
Piala Dunia 17 Juni 2014, 22:34 -
'Ronaldo Berotot, Sayang Tak Berbulu'
Bolatainment 17 Juni 2014, 18:31
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39