Ronaldo Jagokan Messi Sebagai Peraih Ballon d'Or
Editor Bolanet | 6 November 2012 21:10
Ronaldo sebenarnya memiliki empat nama yang menurutnya akan bisa bersaing dalam perebutan Ballon d'Or tahun ini. Keempat pemain tersebut adalah Andres Iniesta, , Messi dan Cristiano Ronaldo.
Akan tetapi, mantan pemain dan Real Madrid ini pun menegaskan bahwa persaingan masih akan terpusat pada Messi dan Ronaldo.
Saat ditanyai mengenai siapa pemain yang ia pilih, Ronaldo pun menjawab dengan tegas bahwa Messi lah yang akan menjadi pemain pilihannya. Kepiawaiannya mengolah bola seolah mampu menghadirkan keajaiban di atas panggung lapangan hijau.
Jadi, Messi akan mendapatkan suara saya karena selain mutlak - torehan banyak gol serta trofi - ia juga mampu menghadirkan sesuatu yang spesial dan juga sihir yang berbeda di dalam sepak bola, ujar Ronaldo.
Pria berusia 36 tahun ini pun juga memuji kapasitas CR7 sebagai salah satu pesepak bola terbaik saat ini. Tak ada yang bisa memungkiri skill yang dimiliki bintang asal Portugal tersebut. Akan tetapi, Ronaldo melihat bahwa Messi kerap menghadirkan kejutan di setiap pertandingan ketimbang CR7 yang cenderung bermain pragmatis. (gmf/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Jadi Tim Terkaya Ketiga di Dunia
Bolatainment 5 November 2012, 20:56 -
Khedira: Idola Saya Adalah Zidane
Liga Champions 5 November 2012, 20:52 -
Neymar: Santos Mampu Membeli Messi
Bola Dunia Lainnya 5 November 2012, 20:01 -
Mourinho Tanggapi Datar Kemenangan ke-100-nya
Liga Spanyol 5 November 2012, 19:45 -
Pique Siap Bermain Lawan Celtic
Liga Champions 5 November 2012, 19:18
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39