Romario: Neymar Bisa Cetak 1.000 Gol!
Editor Bolanet | 18 November 2014 07:09
Bintang , yang masih berusia 22 tahun, sejauh ini sudah mencetak 42 gol untuk Selecao dan Romario percaya bahwa Neymar akan bisa melewati catatan para legenda yang ada di atasnya dalam waktu dekat.
Terkait gol di tim nasional, ia akan melewati catatan saya. Namun Romario tidak akan bisa dilewati. Koleksi golnya hanya akan terpaut satu dari saya, tutur Romario pada reporter.
Ia mungkin akan mencetak 1.000 gol, namun tidak akan ada pemain yang bisa menjadi seperti Romario! pungkasnya.
Brasil tengah bersiap untuk menghadapi Austria di laga uji coba yang akan digelar dini hari nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Filipe Luis: Neymar Tak Terbendung
Liga Inggris 17 November 2014, 19:15 -
Julio Iglesias: Saya Ingin Neymar Main di Madrid
Liga Spanyol 17 November 2014, 12:13 -
Silva Kecewa Ban Kapten Direbut Paksa Neymar
Piala Dunia 17 November 2014, 09:29 -
Wenger Anggap Neymar Mustahil ke PSG
Liga Spanyol 17 November 2014, 07:49 -
'Bale Lebih Hebat dari Neymar'
Liga Spanyol 17 November 2014, 06:51
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40