Rojo: Kalah di Final Piala Dunia Menyakitkan
Editor Bolanet | 10 Oktober 2014 22:00
Pemain Manchester United itu mengalami sendiri timnya kalah 1-0 dari saat babak perpanjangan waktu di Brasil. Pada akhirnya Der Panzer yang berhak menyandang gelar juara dunia.
Setelah itu Argentina mampu membalaskan dendamnya kala mengalahkan Jerman dengan skor 4-2 dalam laga persahabatan. Meskipun begitu kemenangan itu tak akan mengubah sejarah yang terjadi di Rio De Janeiro.
Itu tidak mengubah yang sudah terjadi. Sungguh menyakitkan bagi kami kalah di final melawan mereka, ucap Rojo kepada ManUtd.com.
Kami ingin memenangkan piala dan ternyata gagal tapi sekarang kami harus segera melupakannya. Kami harus bergerak maju dan memikirkan yang akan terjadi ke depan. Ada turnamen Copa America pada tahun 2015, jadi sekarang fokus kami mempersiapkan pertandingan selanjutnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea Akui Pernah Mendapat Motivasi Dari Casillas
Piala Eropa 9 Oktober 2014, 22:26 -
De Gea Berharap Bisa Tampil Membela Spanyol
Piala Eropa 9 Oktober 2014, 21:54 -
Di Maria: No 7 Jadi Sumber Inspirasi Saya
Liga Inggris 9 Oktober 2014, 21:03 -
Di Maria: Van Gaal, Salah Satu Alasan Saya Gabung United
Liga Inggris 9 Oktober 2014, 20:50 -
Blind: Saya Akan Pastikan Selalu Beri Yang Terbaik
Liga Inggris 9 Oktober 2014, 17:51
LATEST UPDATE
-
Perubahan Jadwal Kick-off Indonesia vs Bahrain: Pertimbangan Bulan Puasa
Tim Nasional 24 Maret 2025, 15:00 -
Pedro Acosta Ingin Jajal Motor Ducati, Biar Tahu Keunggulannya Dibanding KTM
Otomotif 24 Maret 2025, 14:53 -
Prediksi Jepang vs Arab Saudi 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:21 -
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23