Rodriguez: Jalan Sulit Kolombia Baru Dimulai
Editor Bolanet | 29 Juni 2014 06:46
Rodriguez memborong dua gol kemenangan Kolombia (29/6) yang memastikan laju mereka ke perempat final untuk kali pertama di sejarah Piala Dunia. Dan dengan tuan rumah Brasil sudah menanti, Rodriguez merasa bagian paling sulit untuk mereka baru akan dimulai.
Saya rasa bagian terberat baru datang sekarang, semoga kami bisa melaluinya, tukas bintang AS Monaco itu seperti dikutip AS.
Soal prospek menghadapi Brasil, Rodriguez mengaku tak gentar. Mereka adalah tim tangguh, punya pemain-pemain hebat, mereka juga punya tradisi sejarah. Namun kami harus memasuki lapangan dengan niat memburu kemenangan, sebagaimana sudah kami lakukan selama ini, imbuhnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dream Team Piala Dunia 2014 ala Marca
Editorial 28 Juni 2014, 16:28 -
Key Player: Rodriguez vs Cavani
Piala Dunia 28 Juni 2014, 14:15 -
3 Pemain Terbaik Grup C Brasil 2014
Editorial 27 Juni 2014, 16:26 -
Fakta & Statistik: Jepang 1-4 Kolombia
Piala Dunia 25 Juni 2014, 10:20 -
James Rodriguez Puji Fans Kolombia
Piala Dunia 20 Juni 2014, 23:51
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39