Ribery Waspadai Pertemuan Dengan Ronaldo

Editor Bolanet | 16 Oktober 2013 07:43
Ribery Waspadai Pertemuan Dengan Ronaldo
Ribery tak ingin Prancis bertemu dengan Portugal di babak play-off. (c) AFP
- Franck Ribery baru-baru ini menyebutkan jika dia cukup was-was jika nantinya timnas harus berhadapan dengan di babak play-off. Selain itu, winger Bayern Munich itu juga mewaspadai kekuatan .

Prancis memang akhirnya hanya bisa mengakhiri babak kualifikasi Piala Dunia Zona Eropa di peringkat kedua setelah kalah bersaing dengan timnas Spanyol, meski mereka menang 3-0 atas Finlandia.

Play-off tidak bakal menjadi laga yang mudah, jelas Ribery kepada TF1

Kami semua harus menjadi seorang pria dan melakukan yang terbaik di laga mendatang, untuk melakukan semua yang kami bisa menuju Brazil. Ini adalah Piala Dunia. Namun saya harap kami bisa menghindari Portugal dan Kroasia.

Selain dua tim yang diwaspadai Ribery di atas, Prancis juga kemungkinan akan bertemu dengan tim kuat lainnya seperti Yunani dan Swedia. [initial]

 (goal/rer)

LATEST UPDATE