Ramos: Gila Kalau Meragukan Benzema
Editor Bolanet | 26 Maret 2013 07:25
Ramos bakal menghadapi rekan satu klubnya asal Real Madrid itu di Stade de France, Rabu (27/3). Terkait performa mengecewakan dan kontribusi minim sang striker di pentas internasional, yang memicu berbagai kritikan dari publik Prancis, membuat Ramos mengeluarkan pembelaan.
Gila kalau meragukan pemain seperti Benzema. Bagi Madrid maupun Prancis, dia adalah striker luar biasa yang sanggup menciptakan perbedaan, kata Ramos seperti dikutip Football Espana.
Orang-orang bebas berbicara tentang Benzema, tapi perlu diingat bahwa tidak banyak striker yang bisa menyamai levelnya, tegas Ramos.
Ramos sendiri bertekad membantu Spanyol menang di Paris. Tiga poin bisa membuat La Furia Roja merebut kembali puncak Grup I dari tangan Les Bleus. (foes/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bench Madrid dan Rotasi Pemain
Liga Spanyol 25 Maret 2013, 21:54 -
Pique: Saya Ingin Pepe Di Barcelona
Liga Spanyol 25 Maret 2013, 21:21 -
Aguero Jadi Target Nomor Satu Madrid
Liga Spanyol 25 Maret 2013, 20:56 -
Mourinho Terobsesi Kembali ke Chelsea?
Liga Champions 25 Maret 2013, 20:21 -
Inilah Alasan Ronaldo Enggan Kembali ke Madrid
Piala Dunia 25 Maret 2013, 19:07
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39