Raiola: Ventura Takut Singkirkan Buffon dan Orbitkan Donnarumma
Afdholud Dzikry | 12 September 2017 08:45
Bola.net - - Agen Mino Raiola mengungkapkan bahwa pelatih timnas Italia, Giampiero Ventura tak memiliki karakter yang cukup untuk menyingkirkan Gianluigi Buffon dan memainkan Gianluigi Donnarumma di Azzurri.
Buffon hampir pasti akan pensiun setelah Piala Dunia 2018, dengan kiper AC Milan, Gianluigi Donnarumma disebut-sebut menjadi kandidat favorit pewaris posisi Buffon di tim nasional.
Namun, beberapa pihak mengklaim bahwa pengangkatan Donnarumma sebagai kiper utama Italia harusnya lebih cepat, terutama setelah mereka dikalahkan Spanyol beberapa waktu lalu. Tapi Raiola mengatakan bahwa Ventura tak akan melakukan itu.
Sebagai agen Donnarumma, saya jelas akan senang bila dia menjadi starter untuk tim nasional. Saya hampir tak bisa mengatakan sebaliknya, itu akan membuat saya munafik, ujarnya.
Apa pendapat saya tentang Ventura? Saya tak akan menyembunyikannya, saya pikir dia kehilangan orientasinya. Dia benar-benar panik, saya tak mengerti apa yang dia lakukan lagi, sambungnya.
Saya tak berpikir dia memiliki cukup karakter untuk mengorbitkan pemain muda seperti Donnarumma dan menyingkirkan jimat tim nasional seperti Buffon. Ventura juga memiliki pemain muda lain untuk diorbitkan, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Albertini Tantang Donnarumma Samai Level Buffon
Liga Italia 10 September 2017, 01:00 -
5 Pemain Muda Italia Yang Bisa Tampil di Piala Dunia 2018
Editorial 6 September 2017, 15:05 -
De Rossi Samai International Caps Andrea Pirlo
Piala Eropa 6 September 2017, 13:46 -
Buffon: Possession Bukan Filosofi Italia
Piala Dunia 6 September 2017, 11:41 -
Pelatih Israel Percaya Italia Bakal ke Piala Dunia
Piala Dunia 6 September 2017, 11:27
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10