Queiroz Akui Bosnia Bermain Lebih Baik
Editor Bolanet | 26 Juni 2014 04:10
- Pelatih timnas Iran Carlos Queiroz mengakui kekalahan timnya atas dengan skor 3-1 di Arena Fonte Nova, Rabu (25/06). Queiroz menganggap Bosnia bermain lebih baik ketimbang Iran.
Pelatih asal Portugal itu merasa anak buahnya sudah mengeluarkan kemampuan terbaiknya sekalipun kalah. Meskipun begitu dirinya tetap bangga dengan perjuangan timnya.
Kami sudah mendorong diri kami secara fisik dan mental sampai batas akhir dan saya sangat bangga dengan mereka semua. Meskipun kesulitan, kami tetap berusaha dan menciptakan peluang bagus, tapi Bosnia hari ini bermain lebih baik, ujarnya kepada FIFA.
Gol kemenangan Bosnia dicetak oleh Edin Dzeko, Miralem Pjanic dan Avdija Vrsajevic. Sedang Iran mampu memperkecil kedudukan lewat Reza Ghoochannejad. (fifa/ada)
Pelatih asal Portugal itu merasa anak buahnya sudah mengeluarkan kemampuan terbaiknya sekalipun kalah. Meskipun begitu dirinya tetap bangga dengan perjuangan timnya.
Kami sudah mendorong diri kami secara fisik dan mental sampai batas akhir dan saya sangat bangga dengan mereka semua. Meskipun kesulitan, kami tetap berusaha dan menciptakan peluang bagus, tapi Bosnia hari ini bermain lebih baik, ujarnya kepada FIFA.
Gol kemenangan Bosnia dicetak oleh Edin Dzeko, Miralem Pjanic dan Avdija Vrsajevic. Sedang Iran mampu memperkecil kedudukan lewat Reza Ghoochannejad. (fifa/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jepang Tersingkir, Kagawa Minta Maaf
Piala Dunia 25 Juni 2014, 23:34 -
Ferdinand: Pengalaman Ini Akan Membantu Bek Inggris Belajar
Piala Dunia 25 Juni 2014, 23:33 -
Ballack Katakan Loew Salah Tempatkan Lahm
Piala Dunia 25 Juni 2014, 23:07 -
Setelah Piala Dunia 2014 Garay Resmi ke Zenit
Liga Eropa Lain 25 Juni 2014, 22:59 -
Wasit Laga Italia vs Uruguay Ternyata Berjuluk 'Drakula'
Bolatainment 25 Juni 2014, 22:50
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39