Preview: Kazakhstan vs Jerman, Target Kebangkitan
Editor Bolanet | 22 Maret 2013 14:54
Der Panzer akan melawat ke Astana berbekal moral bagus seiring hasil positif nan prestisius - menang lawan Prancis, meski cuma di laga ujicoba, bulan lalu. Dan pelatih Joachim Loew pun mengusung skuad terbaiknya demi mengamankan poin penuh.
Jerman tak akan bisa mengandalkan servis bek andalah mereka setelah Mats Hummels dan Holger Badstuber mengalami cedera. Itu artinya Per Mertesacker dan Jerome Boateng kemungkinan akan dipasang bersama di jantung pertahanan Die Mannschaft.
Sami Khedira diperkirakan fit kembali dan bisa menemani Bastian Schweinsteiger di lini tengah. Sementara lini depan mungkin akan diserahkan pada Mario Gotze sebagai 'penyerang palsu' disokong Lukas Podolski dari sisi kiri mengingat Marco Reus harus absen karena akumulasi kartu.
Di kubu tuan rumah, duet gelandang Marat Shakhmetov dan Azat Nurgaliev bakal absen. Posisi keduanya di lini tengah masing-masing akan digantikan oleh Marat Khairullin di sisi kiri dan Pavel Shabalin atau Tanat Nuserbaev di sisi kanan.
Kazakhstan (4-4-1-1):
Sidelnikov; Dmitrenko, Mukhtarov, Korobkin, Kirov; Nuserbaev, Bogdanov, Nurd'tov, Khairullin; Konysbaev; Gridin
Jerman (4-2-3-1):
Neuer; Lahm, Mertesacker, Boateng, Schmelzer; Khedira, Schweinsteiger; Muller, Ozil, Podolski; Gotze (bola/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Dunia 21 Maret 2013, 06:45
-
Lahm Berambisi Antar Jerman Sabet Piala Dunia 2014
Piala Dunia 20 Maret 2013, 11:45 -
Lima Pemain Termuda Peraih 100 Caps Bersama Timnas
Editorial 20 Maret 2013, 07:15 -
Schweinsteiger Kembali Dipanggil Jerman
Piala Dunia 15 Maret 2013, 13:22 -
Tim Asia Dominasi Perubahan di Ranking FIFA
Piala Dunia 14 Maret 2013, 21:45
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39