Preview: Jepang vs Brasil, Ajang Jaga Gengsi
Editor Bolanet | 16 Oktober 2012 14:30
Kembalinya ke Brasil memberikan dampak positif bagi skuad Mano Menezes. Setelah berhasil membantai dengan skor 6-0, kini tuan rumah Piala Dunia 2014 itu tengah mengincar enam kemenangan beruntun.
Skuad yang akan diturunkan Menezes kemungkinan besar hampir sama ketika melawan Irak. Bek Real Madrid, Marcelo yang mengalami cedera metatarsal akan digantikan Leandro Castan di sektor kiri pertahanan Brasil.
Pelatih Jepang asal Italia, Alberto Zaccheroni tetap memakai skuad yang sama ketika melawan . Pemain Manchester United, sekaligus pencetak gol tunggal saat melawan Prancis, Shinji Kagawa akan dipasang bersama pemain Eintracht Frankfurt, Takashi Inui di sektor tengah.
Jepang (4-2-3-1): Kawashima (K); Uchida, Yoshida, Konno, Nagatomo; Hasebe, Endo; Kiyotake, Nakamura, Kagawa; Havenaar.
Brasil (4-2-2-2): Diego Alves (K); Adriano, David Luiz, Thiago Silva, L. Castan; Paulinho, Ramires; Kaka, Oscar; Hulk, Neymar.[initial]
Piala Dunia - Neymar Tertarik Pelajari Bahasa Inggris (gl/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zaccheroni Salut Dengan Performa Jepang
Piala Dunia 13 Oktober 2012, 13:30 -
Zaccheroni: Jangan Pecat Allegri, Milan!
Liga Italia 23 September 2012, 21:00 -
Zaccheroni: Kagawa Akan Bersinar di Old Trafford
Liga Inggris 12 Juni 2012, 03:30 -
Zaccheroni: Milan Harus Dukung Allegri
Liga Italia 4 Mei 2012, 18:45
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39