Preview: Italia vs Armenia, Harapan Tipis Tamu
Editor Bolanet | 15 Oktober 2013 06:16
Armenia masih berpeluang lolos ke Brasil dengan berbagai syarat. Yang pertama mereka harus bisa mengalahkan Italia. Selanjutnya, kelolosan mereka juga ditentukan oleh dua pertandingan lain di Grup B. Armenia masih harus berharap bermain imbang melawan Republik Ceko dan gagal mengalahkan juru kunci grup Malta.
Harapan Armenia untuk mengalahkan Italia mungkin akan dipermudah dengan banyaknya cedera yang mengganggu Gli Azzurri. Mario Balotelli, Lorenzo Insigne, Daniele De Rossi, Andrea Barzagli dan Marco Verratti akan absen karena masalah kebugaran.
Selain itu, anak asuh Cesare Prandelli juga akan turun tanpa beban karena sudah dipastikan lolos. Prandelli sendiri mungkin akan melakukan sedikit eksperimen dalam laga yang tak menentukan bagi timnya itu. (bola/hsw)
Perkiraan Susunan Pemain
Italia (4-3-2-1): Buffon; De Silvestri, Ranocchia, Chiellini, Balzaretti; Marchisio, Motta, Montolivo; Candreva, Diamanti; Osvaldo.
Armenia (4-2-3-1): Berezovskiy; Hovhannisyan, Arzumanyan, Mkoyan, Hayraetyan; Mkrtchyan, Mkhitaryan; Ozbiliz, Sarkisov, Ghazaryan; Movsisyan.
Data dan Fakta
- Italia memiliki rekor 100 persen menang di kandang sepanjang Kualifikasi Piala Dunia 2014.
- Meski cedera, Balotelli tetap dipertahankan di timnas oleh Prandelli.
- Armenia masih memiliki kemungkinan kecil untuk lolos ke Piala Dunia.
- Penampilan Armenia sepanjang Kualifikasi ini cukup labil; menang empat kali tetapi kalah lima kali.
Head to Head
12/10/12 Armenia 1-3 Italia (Kualifikasi PD)
Lima Laga Terakhir Kedua tim
- 11/10/13 Denmark 2 - 2 Italia (Kualifikasi PD)
- 11/09/13 Italia 2 - 1 Republik Ceko (Kualifikasi PD)
- 07/09/13 Italia 1 - 0 Bulgaria (Kualifikasi PD)
- 15/08/13 Italia 1 - 2 Argentina (Friendly)
- 30/06/13 Uruguay 2 - 2 Italia (Friendly)
Armenia menang tiga kali dalam lima pertandingan terakhirnya. Sayangnya, mereka kalah dua kali. Kemenangan dan kekalahan itu datang silih berganti. (M-K-M-K-M)
- 11/10/13 Armenia 2-1 Bulgaria (Kualifikasi PD)
- 10/09/13 Armenia 0-1 Denmark (Kualifikasi PD)
- 06/09/13 Republik Ceko 1-2 Armenia (Kualifikasi PD)
- 15/08/13 Albania 2-0 Armenia (Friendly)
- 11/06/13 Denmark 0-4 Armenia (Kualifikasi PD)
Komparasi Skuat
- Rata-rata umur skuat: 27,4 tahun
- Pemain termuda: Marco Verratti (20 tahun)
- Pemain tertua: Gianluigi Buffon (35 tahun)
- Pemain di bawah 21 tahun: 1
- Trofi Piala Dunia: 4
Armenia
- Rata-rata umur skuat:
- Pemain termuda:
- Pemain tertua:
- Pemain di bawah 21 tahun:
- Trofi Piala Dunia: -
Prediksi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tampar Kamera Wartawan, Presiden FIGC Bela Balotelli
Piala Dunia 14 Oktober 2013, 20:45 -
Ancelotti Bisa Saja Pensiun Setelah Melatih Madrid
Liga Spanyol 14 Oktober 2013, 19:37 -
Totti Tergoda Batalkan Pensiun Demi Azzurri
Liga Italia 14 Oktober 2013, 15:23 -
Italia Akan Jajal Jerman dan Nigeria
Piala Dunia 14 Oktober 2013, 08:38 -
Balotelli Tampar Kamera Wartawan
Bolatainment 14 Oktober 2013, 03:10
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39